Fenomena Tahun 2000-an Bakal Terulang Kembali

Jakarta - Mulai akhir tahun 2013, industri otomotif nasional diramaikan oleh mobil-mobil Low Cost and Green Car (LCGC) dari beberapa pabrikan. Mobil LCGC itu didominasi oleh tipe city car dan dijual dengan harga terjangkau.

Menurut Pengamat Desain Otomotif dari Institut Teknologi Bandung (ITB) Yanes Martinus Pasaribu, kemunculan LCGC ini seakan pengulangan fenomena di tahun 2000-an.


Fenomena ini bakal terulang kembali di tahun 2014 mendatang. Fenomena yang dimaksud adalah kemunculan mobil dengan harga terjangkau.


"Tahun depan fenomenanya mirip dengan tahun 2000-an. Waktu itu kondisi sedang mahal tapi tiba-tiba banyak mobil city car yang di-launching dan dijual dengan harga terjangkau," kata Yanes saat dihubungi detikOto.


Pria asal Bandung ini menuturkan seperti pabrikan-pabrikan mobil meluncurkan Hyundai Atoz, KIA Visto, Suzuki Karimun dan lain sebagainya.


"Saat seperti itu, harga mulai mahal, tapi masyarakat tetap bisa membeli mobil dengan harga yang jauh lebih murah. Tahun depan juga akan seperti ini, segalanya serba mahal tapi masyarakat tetap bisa membeli mobil," kata Dosen Desain Produk ITB ini.


Hanya saja, Yanes menambahkan untuk tahun 2014 masyarakatnya akan terlihat lebih masif ketimbang di tahun 2000-an dan pola pikirnya akan lebih urban.



readmore »»  

Honda Supra dengan 2 Bahan Bakar

Jakarta - Kontes modifikasi Honda Otocontest 2013 di Bandung akhirnya menentukan Honda Astrea Supra lansiran 2000 sebagai The King Extreme. Motor tersebut jerih payah IGN Putra Darmagita dari rumah modifikasi GTX Motorsport asal Bali.

Di tangan Putra, motor bebek ini menjelma menjadi motor ekstrem dan futuristik.



readmore »»  

Honda Supra dengan 2 Bahan Bakar

Jakarta - Kontes modifikasi Honda Otocontest 2013 di Bandung akhirnya menentukan Honda Astrea Supra lansiran 2000 sebagai The King Extreme. Motor tersebut jerih payah IGN Putra Darmagita dari rumah modifikasi GTX Motorsport asal Bali.

Di tangan Putra, motor bebek ini menjelma menjadi motor ekstrem dan futuristik.



readmore »»  

10 Teknologi Mobil yang Bakal Populer

Jakarta - Tahun 2013 dalam hitungan hari segera berakhir. Fitur-fitur dengan teknologi canggih terbaru pada kendaraan siap menghiasi tiap kendaraan di tahun depan.

Sebab dengan adanya fitur dan teknologi canggih terbaru tentu akan semakin memikat minat beli konsumen. Kira-kira fitur dan teknologi canggih apa yang bakal populer di tahun-tahun berikutnya. Berikut rangkumannya dilansir theage, Sabtu (28/12/2013).



readmore »»  

Suzuki: MPV Wagon R dan Matik? Sabar!

Jakarta - Meski terhitung sebagai pemain baru di kancah roda empat nasional, Suzuki Karimun Wagon R langsung menarik minat masyarakat. Sejak resmi diluncurkan pada November silam, sudah ribuan Karimun Wagon R terpesan. Lalu kapan kira-kira Suzuki bakal mengeluarkan versi 7-seater dan versi matik dari mobil murah mereka ini?

Di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2013 yang dihelat pada akhir September lalu, Suzuki sempat memamerkan Karimun Wagon R dengan kapasitas duduk 7 penumpang. Pertanyaan pun timbul, apakah ini menjadi awal dari rencana Suzuki memasukkan mobil tersebut untuk menemani versi 5 penumpangnya.


Namun, 4W Marketing & DND Director PT. SIS Davy J. Tuilan mengelak hal tersebut. Dia mengatakan kalau Karimun Wagon R dengan kapasitas duduk 7 penumpang hanya merupakan mobil pameran.


"Belum ada rencana. Itu kita pajang untuk melihat reaksi publik, ternyata cukup bagus. Tapi karena kapasitas pabrik kita terbatas, sepertinya belum bisa tahun depan," jelasnya.


Pun begitu dengan Karimun Wagon R bertransmisi otomatis. Untuk varian ini, Suzuki menurut Davy juga masih belum akan meluncurkannya. "Masih belum juga untuk tahun depan. Harap sabar," kata Davy.


Di Desember ini, Karimun Wagon R dibanderol Rp 77-99 jutaan. Harga Rp 77 juta itu untuk Karimum Wagon R tipe GA, harga Rp 89,9 juta untuk tipe GL dan harga Rp 99,9 juta untuk tipe GX (on the road untuk wilayah Jabodetabek dan sekitarnya).


Karimun Wagon R ini menggendong mesin generasi terbaru K10B, DOHC yang ringan dan bertenaga, Multi Point Injection serta Penggerak Roda Depan (FWD). Dengan menggunakan mesin berkapasitas 1,000 cc, 12 valve dengan 3 silinder bertenaga 68 PS dan torsi 90 Nm yang akan disalurkan melalui transmisi 5-speed.



readmore »»  

Inden 'Mengular' untuk Karimun Wagon R

Jakarta - Penjualan mobil murah yang ikut program Low Cost and Green Car (LCGC) terus menggeliat. Buktinya, Suzuki berhasil menjual ribuan mobil murah mereka, Suzuki Karimun Wagon R hanya dalam jangka waktu sebentar.

4W Marketing & DND Director PT. SIS Davy J. Tuilan membocorkan kalau sejak diluncurkan pada bulan November, sudah ribuan Suzuki Karimun Wagon R terjual di Indonesia.


"Sampai sekarang sudah 7.500 unit. Itu yang sudah terorder, sebagian sudah didistribusi," ujarnya.


Dia lalu menjelaskan kalau dari angka itu, 4.600 unit diantaranya belum di distribusi. "Jadi permintaan mobil ini memang sangat tinggi, inden untuk Karimun Wagon R cukup panjang," tambahnya.


Untuk bulan Desember ini, Davy bahkan memperkirakan bakal ada 1.700 unit Karimun Wagon R lagi yang akan didistribusi. "Itu rencana wholesales (dari pabrik ke dealer) kami untuk Wagon R," cetusnya.


Angka 1.700 unit Karimun Wagon R itu terhitung cukup tinggi, sebab di awal peluncurannya detikOto mencatat kalau Suzuki hanya menargetkan penjualan bulanan Karimun Wagon R sebesar 1.500 unit saja.


Di Desember ini, Karimun Wagon R dibanderol Rp 77-99 jutaan. Harga Rp 77 juta itu untuk Karimum Wagon R tipe GA, harga Rp 89,9 juta untuk tipe GL dan harga Rp 99,9 juta untuk tipe GX (on the road untuk wilayah Jabodetabek dan sekitarnya).


Untuk diketahui, Karimun Wagon R ini menggendong mesin generasi terbaru K10B, DOHC yang ringan dan bertenaga, Multi Point Injection serta Penggerak Roda Depan (FWD). Dengan menggunakan mesin berkapasitas 1,000 cc, 12 valve dengan 3 silinder bertenaga 68 PS dan torsi 90 Nm yang akan disalurkan melalui transmisi 5-speed.



readmore »»  

Suzuki: MPV Wagon R dan Matik? Sabar!

Jakarta - Meski terhitung sebagai pemain baru di kancah roda empat nasional, Suzuki Karimun Wagon R langsung menarik minat masyarakat. Sejak resmi diluncurkan pada November silam, sudah ribuan Karimun Wagon R terpesan. Lalu kapan kira-kira Suzuki bakal mengeluarkan versi 7-seater dan versi matik dari mobil murah mereka ini?

Di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2013 yang dihelat pada akhir September lalu, Suzuki sempat memamerkan Karimun Wagon R dengan kapasitas duduk 7 penumpang. Pertanyaan pun timbul, apakah ini menjadi awal dari rencana Suzuki memasukkan mobil tersebut untuk menemani versi 5 penumpangnya.


Namun, 4W Marketing & DND Director PT. SIS Davy J. Tuilan mengelak hal tersebut. Dia mengatakan kalau Karimun Wagon R dengan kapasitas duduk 7 penumpang hanya merupakan mobil pameran.


"Belum ada rencana. Itu kita pajang untuk melihat reaksi publik, ternyata cukup bagus. Tapi karena kapasitas pabrik kita terbatas, sepertinya belum bisa tahun depan," jelasnya.


Pun begitu dengan Karimun Wagon R bertransmisi otomatis. Untuk varian ini, Suzuki menurut Davy juga masih belum akan meluncurkannya. "Masih belum juga untuk tahun depan. Harap sabar," kata Davy.


Di Desember ini, Karimun Wagon R dibanderol Rp 77-99 jutaan. Harga Rp 77 juta itu untuk Karimum Wagon R tipe GA, harga Rp 89,9 juta untuk tipe GL dan harga Rp 99,9 juta untuk tipe GX (on the road untuk wilayah Jabodetabek dan sekitarnya).


Karimun Wagon R ini menggendong mesin generasi terbaru K10B, DOHC yang ringan dan bertenaga, Multi Point Injection serta Penggerak Roda Depan (FWD). Dengan menggunakan mesin berkapasitas 1,000 cc, 12 valve dengan 3 silinder bertenaga 68 PS dan torsi 90 Nm yang akan disalurkan melalui transmisi 5-speed.



readmore »»  

Inden 'Mengular' untuk Karimun Wagon R

Jakarta - Penjualan mobil murah yang ikut program Low Cost and Green Car (LCGC) terus menggeliat. Buktinya, Suzuki berhasil menjual ribuan mobil murah mereka, Suzuki Karimun Wagon R hanya dalam jangka waktu sebentar.

4W Marketing & DND Director PT. SIS Davy J. Tuilan membocorkan kalau sejak diluncurkan pada bulan November, sudah ribuan Suzuki Karimun Wagon R terjual di Indonesia.


"Sampai sekarang sudah 7.500 unit. Itu yang sudah terorder, sebagian sudah didistribusi," ujarnya.


Dia lalu menjelaskan kalau dari angka itu, 4.600 unit diantaranya belum di distribusi. "Jadi permintaan mobil ini memang sangat tinggi, inden untuk Karimun Wagon R cukup panjang," tambahnya.


Untuk bulan Desember ini, Davy bahkan memperkirakan bakal ada 1.700 unit Karimun Wagon R lagi yang akan didistribusi. "Itu rencana wholesales (dari pabrik ke dealer) kami untuk Wagon R," cetusnya.


Angka 1.700 unit Karimun Wagon R itu terhitung cukup tinggi, sebab di awal peluncurannya detikOto mencatat kalau Suzuki hanya menargetkan penjualan bulanan Karimun Wagon R sebesar 1.500 unit saja.


Di Desember ini, Karimun Wagon R dibanderol Rp 77-99 jutaan. Harga Rp 77 juta itu untuk Karimum Wagon R tipe GA, harga Rp 89,9 juta untuk tipe GL dan harga Rp 99,9 juta untuk tipe GX (on the road untuk wilayah Jabodetabek dan sekitarnya).


Untuk diketahui, Karimun Wagon R ini menggendong mesin generasi terbaru K10B, DOHC yang ringan dan bertenaga, Multi Point Injection serta Penggerak Roda Depan (FWD). Dengan menggunakan mesin berkapasitas 1,000 cc, 12 valve dengan 3 silinder bertenaga 68 PS dan torsi 90 Nm yang akan disalurkan melalui transmisi 5-speed.



readmore »»  

Dari Mobil Pesepakbola, Mobil Tercepat Hingga Motor Tercantik

Jakarta - Masuk ke bulan April tahun 2013, berita-berita terpopuler yang paling banyak dibaca Otolovers cukup beragam. Mulai dari mobil pesepak bola, alasan pria sejati pilih mobil manual, motor dan mobil mewah jadi pajangan di rumah hingga motor tercantik.

Tidak perlu berlama-lama. Daripada Otolovers penasaran dengan artikel-artiket tersebut. Mari kita simak ulasan berikut ini!



readmore »»  

Rasanya di Balik Kemudi Mercy ML250 CDI

Jakarta - Mercedes-Benz menawarkan SUV ML 250 CDI di Indonesia. Memang dari dimensinya yang terlihat gambot sepertinya bisa masuk ke segmen SUV premium.

Mercy ML 250 CDI adalah sosok yang siap menggoda konsumen berkocek tebal dengan harga lebih 1 miliar. Dengan harga ini, konsumen disuguhkan mesin kapasitas 2.143 cc 4 silinder bertenaga 204 hp dan 500 Nm torsi. Penasaran seberapa mewah dan tangguh mobil ini, simak kebersamaan detikOto dengan Mercy ML250 CDI.



readmore »»  

Rasanya di Balik Kemudi Mercy ML250 CDI

Jakarta - Mercedes-Benz menawarkan SUV ML 250 CDI di Indonesia. Memang dari dimensinya yang terlihat gambot sepertinya bisa masuk ke segmen SUV premium.

Mercy ML 250 CDI adalah sosok yang siap menggoda konsumen berkocek tebal dengan harga lebih 1 miliar. Dengan harga ini, konsumen disuguhkan mesin kapasitas 2.143 cc 4 silinder bertenaga 204 hp dan 500 Nm torsi. Penasaran seberapa mewah dan tangguh mobil ini, simak kebersamaan detikOto dengan Mercy ML250 CDI.



readmore »»  

Ibu-ibu Pencinta Motor Klasik



Redaksi: redaksi[at]detikoto.com

Informasi pemasangan iklan

hubungi : sales[at]detik.com





"); } // ]]> -->










readmore »»  

Ibu-ibu Pencinta Motor Klasik



Redaksi: redaksi[at]detikoto.com

Informasi pemasangan iklan

hubungi : sales[at]detik.com





"); } // ]]> -->










readmore »»  

Mobil Sport Terbaik yang Lahir di 2013

Jakarta - Bagi pecinta otomotif, tahun 2013 adalah salah satu tahun yang bersejarah. Karena di tahun inilah beragam mobil sport terbaru lahir. Nah, mau apa saja mobil sport terbaik yang lahir tahun ini?

Tahun ini menandai era baru di kancah perang mobil sport. Tahun 2013 menjadi tahun pertama McLaren dan Ferrari bermain dengan teknologi hybrid. Tahun ini pula model terlaris dalam sejarah Lamborghini, Gallardo, pensiun digantikan perannya oleh Huracan.


Nah, apa saja mobil sport terbaik yang lahir tahun 2013 ini? Mari kita intip bersama.



readmore »»  

Mobil Sport Terbaik yang Lahir di 2013

Jakarta - Bagi pecinta otomotif, tahun 2013 adalah salah satu tahun yang bersejarah. Karena di tahun inilah beragam mobil sport terbaru lahir. Nah, mau apa saja mobil sport terbaik yang lahir tahun ini?

Tahun ini menandai era baru di kancah perang mobil sport. Tahun 2013 menjadi tahun pertama McLaren dan Ferrari bermain dengan teknologi hybrid. Tahun ini pula model terlaris dalam sejarah Lamborghini, Gallardo, pensiun digantikan perannya oleh Huracan.


Nah, apa saja mobil sport terbaik yang lahir tahun 2013 ini? Mari kita intip bersama.



readmore »»  

Chevrolet Spin Tetap Bertahan Meski Ada LCGC

Jakarta - Adanya mobil LCGC ternyata belum bisa mempengaruhi penjualan low MPV khususnya Chevrolet Spin di pasar otomotif nasional. Penjualan Spin diklaimnya sama sekali tidak terpengaruh dengan adanya LCGC.

Pernyataan itu diungkapkan langsung oleh Marketing Director PT General Motors (GM) Indonesia Yuniadi Haksono Hartono di sela-sela acara Chevrolet Year End Media Gathering di Jakarta, Rabu (25/12/2013).


"LCGC sejauh ini belum keliatan, kalo di Indonesia masih MPV pasar yang paling besar itu. MPV saja di Indonesia sekitar 30 persen," kata Yuniadi.


Dijelaskannya, MPV 7 penumpang di Indonesia pasarnya akan terus berkembang hingga beberapa tahun kedepan. Ia mengatakan kecuali kalau nantinya LCGC 7 penumpang sudah meramaikan pasar otomotif nasional.


Ditambahkannya, orang Indonesia juga gengsinya besar, jadi mobil murah juga belum tentu dibelinya dan segmennya tetap saja akan kecil.


"Seperti dulu mobil hatchback dijual dibawa Rp 100 juta tapi kurang kan? Segmen harga Rp 150 juta ke atas baru besar. Jadi kita akan jelas fokus pada Spin," lugasnya.



readmore »»  

3 Aksi Barbeque Pakai Knalpot yang Wow!

Jakarta - Terdengar gila memang, barbeque pakai knalpot? Bagaimana caranya? Dengan menggunakan api yang muncul dari knalpot kendaraan pastinya.

Dalam keadaan gigi pada posisi netral, kendaraan dipacu dengan RPM tinggi sampai mengeluarkan api.


Berikut tiga aksi barbeque menggunakan knalpot yang tertangkap kamera. Tetapi ingat kalau ingin melakukannya harus berhati-hati, karena kalau dilakukan secara sembarangan bisa membahayakan Anda dan orang di sekitar Anda lho Otolovers.



readmore »»  

10 Mobil 'Hijau' Paling Keren di 2013

Jakarta - Dewasa ini setiap produsen otomotif memang tengah berlomba untuk bisa melahirkan mobil ramah lingkungan terbaik dan bisa dipilih pecinta otomotif dunia.

Terlebih di sepanjang 2013, berbagai produsen otomotif telah berhasil melahirkan kendaraan hijau terbaik mereka. Seperti dilansir Gizmag, Selasa (24/12/2013).


Nah, mau tahu mobil hijau paling keren di 2013. Yuk kita simak yang berikut ini.



readmore »»  

SUV Vezel, dan Mahasiswa Kaya Pengguna Mobil Super

Jakarta - Honda akhir pekan lalu merilis mobil SUV terbaru yang dinamai Vezel di Jepang. Mobil ini juga akan segera meluncur di Indonesia.

Artikel mengenai Vezel menghiasai ranah otomotif pekan lalu. Selain itu ada juga artikel mengenai fakta unik di sebuah kampus di Timur Tengah yang ternyata mahasiswanya rata-rata menggunakan mobil super! Duilee.


Berikut daftar berita populer pekan lalu:



readmore »»  

Harga Suzuki Wagon R Naik Rp 500 Ribuan

Jakarta - Selain Toyota, merek Suzuki juga berencana akan menaikkan harga jual Suzuki Wagon R yang selama ini menjadi segmen mobil murah dan ramah lingkungan (LCGC).

Seperti yang dikatakan Marketing and DND Director PT Suzuki Indomobil Sales (SIS), Davy Jeffry Tuilan kalau Suzuki Wagon R akan mengalami kenaikan harga Rp 500 ribuan.


"Semua naik ya kita juga naik, ini gara-gara BBN (bea balik nama). Naik sekitar Rp 500 ribuan jadi yang paling mahal tadinya Rp 99,9 juta naik Rp 105 jutaan," kata Davy kepada detikOto, Selasa (24/12/2013).


Saat ini Suzuki Wagon R GA Rp 77 juta, GL Rp 89,9 juta, GX Rp 99,9 juta on the road Jakarta.


Menurutnya kompetisi mobil LCGC tahun depan akan semakin ketat, namun tidak akan membebani konsumen karena kenaikan harga tidak terlalu signifikan.


"Cuma Rp 500 ribu. Untuk kenaikan Rp 500 sampai 1 juta itu tidak ada masalah," tutupnya.



readmore »»  

Berapa Kenaikan Harga Toyota Agya?

Jakarta - Sejumlah pabrikan mobil yang meramaikan mobil murah dan ramah lingkungan (LCGC) siap-siap menaikkan harga jual kendaraan di awal tahun depan karena mengikuti kenaikan BBN (Bea Balik Nama).

Salah satunya PT Toyota-Astra Motor (TAM) yang sudah memberi sinyal kenaikan harga mobil murah dan ramah lingkungan (LCGC) Agya. Kira-kira berapa kenaikan harga Toyota Agya untuk konsumennya di Tanah Air?


Marketing Divisi Head Jakarta I Auto2000, Agus Prayitno Wirawan mengatakan kenaikan harga Toyota Agya di tahun depan akan mengikuti kenaikan harga BBN.


Memang belum diketahui akan naik berapa harga jual mobil Agya. Tapi diperkirakan kenaikan tidak akan memberatkan konsumen.


"Itu biasa naik, tapi palingan itu kecil," kata Agus.


Dia memprediksi kenaikan harga jual antara 10 persen dari pajak kendaraan. Agus sendiri tidak berani memperkirakan berapa kenaikan harga jual Toyota Agya karena masih menunggu arahan dari Toyota.


"Nanti saja kita tunggu dari TAM yang juga lagi menunggu dari pemerintah," ungkapnya.


Agus meyakini kenaikan tidak akan membuat masyarakat membatalkan keinginan membeli mobil Agya. Sebab saat ini mobil tersebut sudah menjadi kebutuhan masyarakat.


"Tidak akan memberatkan konsumen," yakin Agus.


Berikut harga Agya


Agya E A/TRp. 110.250.000,00

Agya TRD S M/TRp. 111.150.000,00

Agya G A/TRp. 116.250.000,00

Agya TRD S A/TRp. 120.750.000,00

Agya G M/TRp. 106.650.000,00

Agya E M/TRp. 99.900.000,00



readmore »»  

10 Mobil Tercantik Sepanjang Masa

Jakarta - Mendesain mobil memang bukan perkara mudah. Terlebih agar mobil itu enak dipandang sepanjang masa. Nah, dari ribuan model mobil yang sudah pernah diproduksi, mobil apakah yang dianggap paling cantik?

Seperti halnya membuat lukisan atau karya seni lain, mobil merupakan sebuah benda yang penuh filosofi agar telihat menarik.


Nah, disini kami akan menampilkan deretan mobil yang banyak dianggap sebagai mobil tercantik sepanjang masa. Dimana pun dan kapan pun anda menggunakannya, perhatian akan anda dapatkan.



readmore »»  

Ini Senjata Rahasia TVS di 2014

Jakarta - Pasar motor roda dua Indonesia terus berkembang. Lalu, apa kira-kira strategi TVS untuk tahun 2014 yang sudah di depan mata?

Chief Marketing Officer PT TVS Motor Company Indonesia Herry B. Dragono mengatakan ada banyak strategi yang tengah mereka persiapkan untuk tahun 2014 mendatang.


"Kami sudah siap menyambut tahun 2014," katanya.


Salah satu strategi TVS, lanjut Herry adalah dengan memperkuat brand image. TVS ingin masyarakat yakin dan percaya pada sepeda motor asal India tersebut.


"Karena secara harga kami lebih murah dari kompetitor. Kalau yang lain mahal, kami ingin masyarakat tahu kalau ada yang harganya terjangkau tapi juga bandel," ujarnya.


Foto: Di Pabrik Ini Tiap 2,5 Menit Lahir 1 Motor


"Kami juga akan memperluas jaringan agar produk kami ada dimana-mana. Ada banyak dealer yang siap dibuka di banyak daerah di Indonesia," tambahnya.


"Dan yang kedua, kami juga akan meluncurkan berbagai produk baru agar masyarakat tahu kalau TVS ini terus eksis. Kami berbisnis di Indonesia untuk jangka panjang, tidak seperti brand-brand non Jepang lain yang pabrik saja tidak punya di Indonesia," lugasnya.


Nah, mau tahu apa saja produk baru TVS di 2014? Mari kita intip bersama:



readmore »»  

Dari Mobil Murah, Mobil Mahal Hingga Wanita Seksi di Pameran Mobil

Jakarta - Masuk ke bulan Maret tahun 2013 lalu. Banyak artikel-artikel yang juga menarik sehingga Otolovers banyak yang membaca. Tak beda dengan Januari dan Februari, ada 10 artikel yang berhasil dirangkum.

Nah, berita-berita apa saja sih yang paling terpopuler di Maret 2013? Mari kita simak bersama ulasannya!



readmore »»  

Keluar dari Jepang, Honda Vezel Alami 3 Perubahan

Washington - Honda mendapat sambutan yang luar biasa di Jepang untuk SUV kecil Vezel. Nah, begitu diekspor ke luar Jepang, adiknya Honda CR-V ini akan mengalami setidaknya 3 perubahan.

Dikutip dari autoblog, Vezel pertama kali dirilis pada Tokyo Motor Show bulan November lalu dan sekarang indennya sudah mencapai 3 bulan di Jepang.


Di Jepang Honda memperkirakan 90 persen konsumen Vezel akan memilih versi hybrid.


Nah kembali ke 3 perubahan begitu Vezel diekspor ke luar Jepang seperti Amerika. Apa saja yang akan terjadi?



readmore »»  

Mengintip Kehebatan 4 Mobil Listrik Nasional

Jakarta - Indonesia perlahan tapi pasti sudah bisa membuat purwarupa dari kendaraan listrik untuk segera diproduksi massal. Seberapa hebat mobil listrik buatan lokal?

Dalam 'pesta rakyat teknologi kendaraan listrik' yang digelar Kementerian Riset dan Teknologi, Menteri Riset dan Teknologi (Menristek) Gusti Muhammad Hatta menjelaskan kalau untuk bisa diproduksi, sebuah prototipe kendaraan listrik itu harus mencapai level 9. Sementara kendaraan listrik yang saat ini diproduksi produsen lokal baru sampai level 7.


Karena itu, jalan menuju rencana produksi kendaraan listrik di Indonesia yang ditargetkan pada 2017 sangat mungkin dilakukan.


"Kita periksa kekurangannya, kita perbaiki terus. Selama kekurangannya hanya minor saja, bisa naik ke level 8," katanya.


Berikut 4 mobil listrik buatan lokal dan kemampuannya:



readmore »»  

Soal LCGC, Chevrolet Biarkan Jepang Main Duluan

Jakarta - Di saat pabrikan Jepang mengucurkan investasi triliunan rupiah untuk mengembangkan mobil murah di Indonesia, pabrikan AS, General Motors, masih belum tergerak.

Meski begitu General Motors mengaku saat ini mereka terus memantau perkembangan dari mobil Low Cost and Green Car di Indonesia.


"Sangat menarik untuk melihat apa yang akan terjadi dengan LCGC, kami akan menyaksikan terlebih dulu, kami akan membiarkan incumbent berada di depan, bagaimana mereka membawanya," ujar Presdir PT General Motors Indonesia Michael Dunne di Reuters, Senin (23/12/2013).


"Mereka mungkin akan menciptakan pasar dimana kami nanti akan bergabung," ujarnya.


General Motors yang saat ini tercatat sebagai pabrikan mobil terbesar kedua di dunia, berupaya untuk mematahkan dominasi Jepang di Indonesia.


Meski sudah hadir 30 tahun lebih awal dari Toyota di Indonesia, General Motors tetap menjadi pemain kecil di Indonesia.


Pabrikan Amerika itu hanya menjual 14.299 unit dari Januari sampai November. Sementara Toyota sudah menjual lebih dari 350.000 unit.



readmore »»  

Dari Mobil Hasil Korupsi, Pelat Nomor Nyeleneh Hingga Bule Bugil

Jakarta - Setelah mengupas berita yang paling banyak di baca di bulan Januari tahun 2013 lalu, kini tiba saatnya kita mengetahui berita terpopuler di Februari 2013.

Seperti biasa, detikOto mengumpulkan 10 artikel yang paling banyak di baca oleh Otolovers di Februari. Nah, berita-berita apa saja sih yang paling terpopuler itu? Mari kita simak bersama ulasannya!



readmore »»